Jakarta, Badan Pengawas Pemilihan Umum- Anggota Bawaslu Rahmat Bagja menyebutkan parameter keseuksesan Pemilu dan Pilkada 2024 di tengah pandemi covid-19, yaitu terselenggaranya pemilu dan pilkada yang demokratis.
Jakarta, Badan Pengawas Pemilihan umum - Anggota Bawaslu Ratna Dewi Pettalolo menilai program peningkatan kapasitas perempuan untuk mendaftar dan mengikuti proses seleksi menjadi anggota penyelenggara pemilu periode 2022-2027.
Jakarta, Badan Pengawas Pemilihan Umum- Anggota Bawaslu Fritz Edward Siregar mengakui Bawaslu tidak memiliki akses secara langsung terhadap laporan dana kampanye versi lengkap.
Tenggarong, Bawaslu Kukar – Bawaslu Provinsi Kalimantan Timur melaksanakan kegiatan peningkatan kapasitas pengelolaan data dan pelayanan informasi publik pada Bawaslu Kabupaten/Kota se- Kalimantan Timur sekaligus peluncuran aplikasi layanan PPID berbasis android pada Selasa (21/09/21).
Tenggarong, Bawaslu Kukar – Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kalimantan Timur melaksanakan kegiatan Rapat Koordinasi Peningkatan Kapasitas Sumber daya Manusia dan Organisasi serta rencana persiapan Pembentukan Pengawas Adhoc Tahun 2022 sekaligus Rapat Penyusunan Rencana kerja dan Rencana K