Tenggarong, Bawaslu Kukar – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kukar telah menyerahkan Berita Acara (BA) Hasil verifikasi administrasi (vermin) bakal pasangan calon jalur perseorangan kepada Liaison Officer (LO) masing-masing bakal pasangan calon jalur perseorangan di Kukar, pada Kamis (6/8/2020) sore.
Tenggarong, Bawaslu Kukar – Proses tahapan Pencocokan dan Penelitian (Coklit) data pemilih pada Pilkada 2020, yang dimulai sejak 15 Juli 2020 oleh Petugas Pemutakhiran Data Pemilih (PPDP), memasuki pekan ketiga.
Tenggarong, Bawaslu Kukar – Rapat Kerja kehumasan yang diselenggarakan oleh Bawaslu Kukar pada Senin (3/8/2020) menggandeng Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kukar sebagai salah satu narasumber.
Tenggarong, Bawaslu Kukar – Salah satu kewenangan Bawaslu adalah terkait penyelesaian sengketa. Sengketa sangat mungkin terjadi pada setiap proses tahapan Pemilihan.
Tenggarong, Bawaslu Kukar – Tahapan Pemilihan Kepala Daerah tahun 2020 terus berjalan, saat ini Bawaslu Kabupaten Kutai Kartanegara telah menyelesaikan pengawasan verifikasi administrasi syarat perbaikan yang dilaksanakan oleh KPU Kukar.